Wow! 66 Orang Teroris Ditangkap saat Asian Games dan Asian Para Games 2018
Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Idham Azis, mengatakan sebanyak 66 orang pelaku teror ditangkap saat pelaksanaan pengamanan Asian Games dan Asian Para Games 2018 lalu. Namun, penangkapan itu tidak diekspose agar kedua perhelatan olahraga yang dihadiri oleh sejumlah negara itu berjalan dengan baik.
"Saya ingin memberi gambaran kepada rekan-rekan pada saat pelaksanaan pengamanan Asian Games dan pengamanan Asian Para Games di wilayah Jakarta itu ada kurang lebih 66 orang pelaku teror yang kita tangkap," ujarnya di Jakarta, Jumat (28/12/2018).
Idham menjelaskan, Polda Metro Jaya memang membentuk satuan khusus untuk menangani ancaman teror. Satuan itu bekerja dengan dibantu tim Densus 88 Polri.
"Kita sendiri di Polda Metro Jaya punya satuan tugas khusus yang menangani masalah ancaman teror ini baik dari sisi IT maupun sisi manual serta jaringan," katanya.
Karena itu, Idham memastikan satuan tersebut akan terus bekerja untuk mengantisipasi ancaman teror di Jakarta. Sehingga berharap keamanan di Jakarta tetap terjaga.
"Untuk langkah ke depan mengantisipasi ancaman teror khusus di Jakarta tentu kita akan terus meng-update dan memberikan pengetahuan kepada anggota satgas anti teror Polda Metro Jaya agar betul-betul kita bisa mengantisipasi ancaman yang akan terjadi dan kita diback-up betul dari Densus 88 Polri," jelasnya.
下一篇:Akhirnya KPK Temukan Sumber Dana Suap Meikarta
相关文章:
- Tina Toon: Air Oh Air, Jakarta Oh Jakarta!
- Hari Kesaktian Pancasila Diperingati 1 Oktober, Libur atau Tidak?
- Peluang Heru Budi Kembali Jabat Pj Gubernur Jakarta Lewat Usulan DPRD
- Seorang Pria Tewas Dalam Kamar Kos Palmerah, Ditemukan Tetangga Saat Hendak Pasang Set Top Box
- KPK Telusuri Peran 12 Orang dalam Kasus Suap Kemenpora
- Jika KUHP Baru Diimplementasikan, Benarkah Ferdy Sambo Bisa Lolos dari Vonis Hukuman Mati?
- Heboh Berita Naik Mikrotrans Tak Lagi Gratis, Dishub DKI: Itu Hoaks!
- Maknai Hari Ibu Internasional, Indira Sudiro Ajak Wanita Hidup Sehat dan Seimbang
- Bamsoet Ingin Dana Bantuan Parpol Naik 10 Kali Lipat, Kutip Kajian KPK
- Geger Isu Penculikan Anak di Medsos, Polda Metro: Hoaks!!
相关推荐:
- Istana Sebut Belum Ada Rencana Reshuffle Kabinet Sampai Saat Ini
- Sadis! Pedagang Toko Di Duren Sawit Tewas Ditikam Dua Anak Kandung
- Pesan Mas Dhito Bagi Gen Z: Jangan Sampai Luntur Pemahaman Jurnalistik
- Pesan Mas Dhito Bagi Gen Z: Jangan Sampai Luntur Pemahaman Jurnalistik
- Jelang Akhir Masa Jabatan Jokowi Minta Maaf ke Rakyat Indonesia, Ray Rangkuti : Minta Maaf dari Apa?
- Satu Transaksi Sejuta Donasi dari LEKA Bersama Dompet Dhuafa Bagi Anak
- Bali Bersih
- Maknai Hari Ibu Internasional, Indira Sudiro Ajak Wanita Hidup Sehat dan Seimbang
- Anggota DPR Yakin Polisi Dapat Tuntaskan Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon
- Sidang Gugatan Rizieq Shihab Rp5,246 Triliun ke Jokowi Ditunda, Begini Kata Istana
- Ini Daftar Lokasi Kepadatan Volume Kendaraan di GT Tol Trans Jawa saat Arus Balik Lebaran
- 5 Cara Menurunkan Kolesterol di Usia Muda Tanpa Obat
- Jelang Akhir Masa Jabatan Jokowi Minta Maaf ke Rakyat Indonesia, Ray Rangkuti : Minta Maaf dari Apa?
- Saham LVMH & Hermès Terkapar, Trump Pukul Barang Mewah Eropa
- Apa Itu Dobby Syndrome dan Cara Mengatasinya
- Profil dan Riwayat Pendidikan Bambang Susantono, Mundur dari Kepala Otorita IKN
- FOTO: Bersama
- 7 Cara Menghilangkan Tangan 'Kecabean', Bahannya Ada di Dapur Rumah
- FKHD Mediasi Internal IPPAT Soal Hasil Kongres VII
- Anies Ogah Upload Anggaran, Ahok Malah Begini...